Sumur Zamzam, Mukjizat, Fakta Sejarah dan Khasiatnya

Belajar islam

Sumur Zamzam sebelum ditutup (inet)

dakwatuna.com – Siapa yang tidak mengenal sumur Zamzam? Seluruh umat Islam pasti mengenalnya, apalagi ketika mereka pernah masuk ke Masjidil haram di Mekah. Bagi yang tidak atau belum pernah masuk ke Masjidil haram, sumur Zamzam dapat dikenal dari buku-buku agama. Secara saintifik, sumur Zamzam dapat ditelaan dan dipelajari. Ilmu yang mempelajari masalah ini dalam cabang ilmu geologi disebut dengan hydrogeologi.

Sedikit cerita sebelum kelahiran Nabi Muhammad, diawali dengan kisah Istri dari Nabi Ibrahim, Siti Hajar, yang mencari air untuk anaknya yang cerita. Sumur ini kemudian tidak banyak atau bahkan tidak ada ceritanya, sehingga sumur ini dikabarkan hilang.

Lihat pos aslinya 3.560 kata lagi

Tinggalkan komentar